Dalam tulisan ini Kami ingin berbagi sedikit Tips Mencari Artikel Jurnal Untuk Kebutuhan Skripsi, Tesis, dan Disertasi. Artikel ilmiah rekomended untuk dibaca, khususnya oleh para mahasiswa yang sedang mengerjakan proyek karya tulis, mengerjakan tugas akhir (skripsi, tesis, dan disertasi), mahasiswa doktoral yang sedang mengerjakan disertasi, hingga peneliti yang umumnya berada di perguruan tinggi. Kendala umum …